Prestasi membanggakan juga diraih mahasiswi Diploma IV Manajemen Perhotelan B Semester 1, Ni Kadek Wira Adnyani dalam Hotel Receptionist Competition baru-baru ini yang diselenggarakan di Auditorium Sekolah Tinggi Pariwisata Bali Internasional. Lomba yang diselenggarakan oleh Paguyuban Putra Putri Kampus Ajeg Bal ini diikuti oleh berbagai perguruan tinggi di bidang perhotelan dan pariwisata di Bali. Lomba ini bekerjasama dengan HFLA (Hotel Front Liner Association) yang mana tim juri di ajang ini merupakan praktisi dari dalam dan luar negeri.
- 12 Desember 2017
- Dibaca: 25715 Pengunjung
Berita
10103
STPBI KEMBALI BERJAYA DALAM SCIENTIFIC PAPER CONTEST PEKAN ILMIAH MAHASISWA PARIWISATA INDONESIA (PILMAPI) DI BANYUWANGI
01 Februari 2018
10154SEKOLAH TINGGI PARIWISATA BALI INTERNASIONAL SIAP MENJADI TUAN RUMAH KONGRES NASIONAL HIMPUNAN MAHASISWA PARIWISATA INDONESIA (HMPI) TAHUN 2018
01 Februari 2018
10012PERCAYA TAMPILKAN YANG TERBAIK, PADUS STPBI DI UNDANG DALAM ACARA IHGMCE
01 Februari 2018
10487LANGKAH PENDAFTARAN SECARA LANGSUNG
01 Februari 2018
10209JADWAL PENERIMAAN MAHASISWA BARU 2018/2019
01 Februari 2018